Cara Penggunaan
1. Pilih Produk
Anda dapat mengatur tampilan aplikasi dan menambah produk Anda sehingga Pelanggan dapat melakukan pencarian produk melalui aplikasi
2. Pilih Cabang Toko Terdekat
Pelanggan dapat memilih toko dengan cabang terdekat dengan lokasi. Bila sudah kemudian tekan tombol pilih Menu Produk.
3. Pilih Kategori
Pelanggan akan dengan mudah menemukan produk yang di cari dan menambah produk lain sesuai kategori produk.
4. Menu Produk
Kemudian Pelanggan menekan tombol tambah untuk memasukkan ke dalam keranjang belanja sesuai pcs yang akan diinginkan .
5. Cek Kembali Pesanan
Pelanggan akan mengisi alamat, memilih metode pengiriman, menggunakan voucher, dan memilih jenis pembayaran.
Bila sudah sesuai kemudian tekan tombol kirim pesanan.
6. Notifikasi Robot Whatsapp
Fitur Wa Robot kami akan kirimkan notifikasi pesanan ke nomor Pelanggan dan nomor Admin Anda. Sehingga Admin akan segera mengkonfimasi pesanan pelanggan.
7. Konfirmasi Pembayaran
Pelanggan akan mengirimkan bukti pembayaran sesuai dengan metode pembayaran yang dipilih kepada admin Anda.
8. Web Backend
Kemudian Admin anda memasukkan pesanan pelanggan pada menu transaksi penjualan melalui web backend. Cetak nota penjualan dan pesanan siap diantar.
Web Backend juga dapat digunakan untuk memantau omset, mengatur status pesanan, mengatur stok produk serta mengirimkan broadcast notifikasi ke semua Pelanggan Anda.